Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2015

softskill kekuasaan

PENDAHULUAN             Dewasa ini segala sesuatunya sudah ada aturan-aturan yang dibuat berdasarkan keputusan, kebiasaan di masyarakat tertentu. Salah satunya dari kekuasaan. Kekuasaan adalah kewenangan yang didapatkan oleh seseorang atau sekelompok guna menjalankan kewenangan tersebut sesuai dengan kewenangan yang diberikan. Kekuasaan juga bisa membuat seseorang atau sekelompok untuk memengaruhi tingkah laku orang atau kelompok lain sesuai dengan keinginan dari pelaku.                        Dalam perkembangan ilmu-ilmu sosial, kekuasaan telah dijadikan subjek penelitian dalam berbagai empiris pengaturan keluarga. Misalnya kewenangan orangtua, kewenangan kepemimpinan informal dalam setiap organisasi (sekolah, tentara, industri&birokrat, dan masyarakat mulai dari primitif sampai dengan masyarakat luas, bangsa moder...

PENGARUH

PENDAHULUAN Manusia adalah makhluk yang dapat melakukan apapun berbuat dan bertindak apapun sesuai dengan dorongan hati nuraninya. Namun tak selalu itu muncul karna faktor dorongan nurani, bisa jadi Seperti terdesak, tak sengaja, spontan, permintaan orang lain, pengaruh dan lain lain.             Pengaruh menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) adalah daya yang ada dan timbul dari sesuatu (orang, benda) yang ikut membentuk watak, kepercayaan atau perbuataan seseorang. Dari pengertian di atas telah dikemukakan sebelumnya bahwa pengaruh adalah merupakan sesuatu daya yang dapat membentuk atau mengubah sesuatu yang lain. Pengaruh adalah suatu keadaan ada hubungan timbal balik, atau hubungan sebab akibat antara apa yang mempengaruhi dengan apa yang di pengaruhi. Dua hal ini adalah yang akan dihubungkan dan dicari apa ada hal yang menghubungkannya. Di sisi lain pengaruh adalah berupa daya yang bisa memicu sesuatu, menjadikan se...

Definisi Komunikasi

PENDAHULUAN               Komunikasi merupakan hal paling penting dan hal paling mendasar yang dibutuhkan untuk kelangsungan manusia. Komunikasi sangatlah berpengaruh pada kehidupan manusia untuk menjalaknannya. Baik secara verbal atau non verbal. Tersirat ataupun tertulis. Komunikasi dapat dilakukan apabila ada interaksi diantara 2 atau lebih orang. Komunikasi tidak selalu dapat dimengerti oleh semua orang. Tapi biasa jadi hanya dimengerti oleh beberapa kelompok tertentu. Komunikasi adalah proses pemindahan pengertian dalam bentuk gagasan atau informasi dari seseorang ke orang lain. Perpindahan pengertian tersebut melibatkan lebih dari sekedar kata-kata yang digunakan dalam percakapan, tetapi juga ekspresi wajah, intonasi, tidak putus vokal dan sebagainya.Komunikasi sebagai suatu proses dengan mana orang-orang bermaksud memberikan pengertian-pengertian melalui pengiringan bermaksud secara simbolis, dapat menghub...